Ad Code

Responsive Advertisement

Jelang Pilkada 2020, Polres Jember Gelar Simulasi Pengamanan di Tengah Pandemi

Petugas BPBD Jember menyemprotkan disinfektan ke pendemo dan polisi saat simulasi pengamanan tahapan Pilkada Jember 2020 di Stadion Notohadinegoro, Jember, Selasa (29/9/2020)

Polres Jember menggelar simulasi pengamanan tahapan Pilkada Jember 2020, Selasa (29/9/2020). Simulasi pengamanan itu dilakukan di Stadion Notohadinegoro, Kabupaten Jember.

Karena simulasi dilakukan di lapangan dalam stadion, tidak ada warga yang menonton.

Hal ini berbeda dengan simulasi Pilkada atau Pemilu sebelumnya, yang biasanya digelar di seputaran Alun-Alun Jember sehingga bisa dilihat banyak orang.

Simulasi diikuti oleh lintas instansi, seperti TNI, KPU, Bawaslu, juga Dinas Perhubungan, dan Satpol PP Pemkab Jember.

Karena Pilkada digelar di masa pandemi, unsur dari Satgas Penanganan Covid-19 Jember yakni Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jember.

Ada sejumlah adegan dalam simulasi tersebut. Simulasi dimulai dari usai masa pendaftaran, masa kampanye, masa tenang, hari H pencoblosan, hingga masa penghitungan suara.

Simulasi terbilang berbeda dengan simulasi pengamanan Pilkada sebelumnya adalah adegan hari H pencoblosan di Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Sebelum pemungutan, petugas dari Satgas Penanganan Covid-19 menyemprotkan disinfektan di TPS.



https://ift.tt/eA8V8J from Halo Dunia https://ift.tt/30iEY5U
via IFTTT

Post a Comment

0 Comments

Close Menu